Begini Reaksi Beberapa Negara Terhadap Kondisi Terkini Afghanistan

- 19 Agustus 2021, 15:21 WIB
Begini Reaksi Beberapa Negara Terhadap Kondisi Terkini Afghanistan
Begini Reaksi Beberapa Negara Terhadap Kondisi Terkini Afghanistan /Reuters

4. Inggris

Inggris pada hari Selasa mengumumkan rencana untuk menerima 20.000 pengungsi Afghanistan di tahun-tahun mendatang melalui program pemukiman kembali yang akan memprioritaskan pengungsi perempuan, anak perempuan dan kaum minoritas lainnya.

Baca Juga: Presiden AS Joe Biden Siapkan Dana Rp7 Triliun Untuk Calon Imigran Dari Afghanistan

Pemerintah Perdana Menteri Inggris Boris Johnson mengatakan 5.000 orang akan dimukimkan kembali di Inggris dalam tahun pertama program.

Rencana ini diluar dari hak tinggal di Inggris yang diberikan kepada penerjemah dan staf lain yang bekerja dengan pejabat dan pasukan Inggris di Afghanistan.

5. Kanada

Kanada akan memukimkan kembali 20.000 orang yang memprioritaskan kaum minoritas termasuk LGBTQ Afghanistan.

“Mereka akan mencakup para pemimpin perempuan, pembela hak asasi manusia, jurnalis, individu LGBTQ, mereka yang termasuk dalam kelompok agama yang dianiaya, dan keluarga penerjemah yang sudah bermukim di Kanada,” The Globe and Mail melaporkan.

Baca Juga: Facebook Blokir Konten Terkait Taliban, Bentuk Tim Khusus untuk Cekal Konten Terorisme

Secara terpisah, program imigrasi khusus juga akan menawarkan perlindungan bagi ribuan warga Afghanistan yang bekerja untuk pejabat dan pasukan Kanada selama operasi mereka di Afghanistan, termasuk penerjemah, pekerja kedutaan dan keluarga mereka.

Halaman:

Editor: Yoga Adi Surya

Sumber: Al Jazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah