5 Alasan Kamu Tidak Boleh Lewatkan Sarapan Pagi Sehatmu! Simak Ulasannya

- 16 Oktober 2020, 08:22 WIB
ilustrasi sarapan pagi
ilustrasi sarapan pagi /Portal Kudus pikiran-rakyat.com

Jika belum, bisa jadi ini disebabkan karena perut lapar. Agar ini tidak terjadi, biasakan untuk memulai hari dengan sarapan, agar suasana hati lebih baik dan stres di pagi hari dapat diatasi.

5. Meningkatkan konsentrasi

Kebiasaan sarapan pagi juga bisa membuat kamu lebih berkonsentrasi dan produktif dalam mengerjakan pekerjaan di kantor maupun di sekolah karena perut sudah diisi. Jika kamu tidak sarapan pagi, kemungkinan daya konsentrasi kamu bisa menurun.

Baca Juga: Besok, Nikita Willy Resmi Dipersunting Indra Priawan

Karena begitu banyak dan pentingnya manfaat sarapan pagi bagi kesehatan tubuh kita, maka jangan lagi ada alasan buat lewatkan sarapan sehat kamu setiap hari ya!***

Halaman:

Editor: Ika Sholekhah Putri

Sumber: Alodokter.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah