Merasa Lelah dan Bosan Sepanjang Waktu? Inilah 10 Penyebabnya, Salah Satunya Anemia

- 21 Januari 2021, 13:06 WIB
Merasa Lelah dan Bosan Sepanjang Waktu? Inilah 10 Penyebabnya, Salah Satunya Anemia
Merasa Lelah dan Bosan Sepanjang Waktu? Inilah 10 Penyebabnya, Salah Satunya Anemia /Pixabay

LINGKAR MADIUN - Energi Anda yang rendah mungkin merupakan gejala dari salah satu organ tubuh atau hormon yang tidak bekerja dengan baik di dalam tubuh, seperti dalam kasus hipotiroidisme atau hipertiroidisme.

Terkadang, kekurangan beberapa nutrisi penting juga bisa menjadi penyebab kelemahan dan kelelahan Anda. 

Baca Juga: 9 Tanda Anda Terlalu Banyak Minum Air, Salah Satunya Sering Sakit Kepala Hingga Mudah Lelah

Baca Juga: Lelah dan Depresi Tanda Kekurangan Vitamin D, Berikut Gejala Lainnya

Berikut ini adalah sepuluh penyebab Anda mengalami kelelahan hingga bosan sepanjang waktu antaranya sebagai berikut:

1. Anemia

Salah satu penyebab umum kelelahan adalah jika Anda menderita anemia, akibat kekurangan sel darah merah yang mengangkut oksigen ke berbagai bagian tubuh.

Jika Anda merasa lelah sepanjang waktu disertai sakit kepala, sulit berkonsentrasi, detak jantung berdebar kencang, sulit tidur, dan masih banyak lagi.

Baca Juga: Ibu Hamil Rentan Alami Anemia, Berikut Gejala dan Cara Mencegahnya

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x