Penting Dilakukan, Coba Konsumsi 13 Asupan Ini! Ampuh Tingkatkan Imun Tubuh di Cuaca Ekstrim

- 15 Juli 2021, 17:05 WIB
Ilustrasi asupan sehat
Ilustrasi asupan sehat /Pexels

Bayam memiliki kandungan antioksidan  dan beta karoten. Kandungan tersebut dapat meningkatkan sistem imun sehingga tubuh tidak akan mudah terserang penyakit. Sama seperti brokoli, hindari memasak bayam terlalu matang agar nutrisinya tidak hilang saat dikonsumsi.

Baca Juga: Peneliti Ungkap Covid-19 Delta Beresiko Besar Bagi Orang yang Belum Vaksin, Benarkah? Berikut Penjelasannya

9. Bawang Putih

Bawang putih dikenal sebagai makanan terbaik yang dapat meningkatkan sistem imun dan mencegah tubuh dari berbagai virus serta bakteri.

10. Paprika Merah

Paprika merah memiliki kandungan vitamin C yang lebih banyak dari jeruk. Selain meningkatkan daya tahan tubuh, paprika merah juga kaya akan beta karoten yang dapat menjaga kesehatan mata dan kulit.

11. Kacang Almond

Kacang almond mengandung vitamin E yang cenderung baik untuk mengoptimalkan sisitem kekebalan tubuh. Kacang almond juga mengandung lemak sehat sehingga baik untuk dikonsumsi dalam memenuhi kebutuhan keseharian vitamin E di dalam tubuh.

Baca Juga: Geger Isu 3 Periode Jabatan Presiden, Sherly Annavita Bongkar 4 Pertanyaan yang Kini Menyeruak ke Publik!

12. Kuaci

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika

Sumber: YouTube lifestyleOne


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah