Stres Berdampak Buruk bagi Kesehatan, Anda Wajib Tahu Bagaimana Cara Kerjanya

- 30 Agustus 2021, 06:00 WIB
Ilustrasi orang yang mengalami stres.
Ilustrasi orang yang mengalami stres. / Pixabay/

Stres jangka pendek biasanya tidak begitu mempengaruhi kesehatan Anda, kecuali perasaan panik ataupun perasaan was-was.

Tapi itu cepat berlalu dan tidak begitu berpengaruh untuk kesehatan anda. Hal tersebut dijelaskan pula oleh Lorenzo Cohen, MD salah satu ahli psikiater di MD Anderson.

Baca Juga: Penderita Diabetes Wajib Tahu! Inilah Daftar Makanan Mengandung Lemak Trans, Tidak Baik Jika Dikonsumsi?

"Stres yang berasal dari situasi yang Anda tahu dapat Anda kelola atau akan berakhir pada waktu tertentu,” kata Lorenzo Cohen.

Tetapi stres jangka panjang atau kronis bisa memiliki dampak buruk, jenis stres ini muncul dari situasi yang berlangsung berminggu-minggu atau berbulan-bulan tanpa titik akhir yang pasti.

"Merawat orang yang dicintai yang sakit atau menghadapi masa pengangguran yang lama adalah penyebab umum dari stres kronis," ungkap Cohen.

Baca Juga: Gamer Cantik Anna Ladaina, Mama Muda Yang Jago Main Esport! Berikut Biodata Lengkapnya

Ditemukan juga beberapa stres pada para orang tua karena terlalu khawatir dengan perkembangan anaknya.

Tidak dapat dipungkiri hal tersebut juga menjadi penyebab timbulnya stres kronis pada orang tua.

Jenis stres tanpa akhir ini dapat melemahkan sistem kekebalan Anda, membuat Anda rentan terhadap penyakit seperti kanker.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah