Bagi Usia Lansia, Para Ahli Menyarankan, Cegah Osteoporosis, Tulang Sehat, Rutin Minum Air Rebusan Biji Ini

- 18 Oktober 2021, 08:55 WIB
Teh ketumbar
Teh ketumbar /sajiansedap

LINGKAR MADIUN - Biji ketumbar adalah salah satu bumbu dapur yang sering digunakan sebagai ramuan untuk mengatasi berbagai masalah kesehatan.

Ketumbar berasal dari tanaman Coriandrum sativum dan terkait dengan peterseli, wortel, dan seledri.

Di Amerika Serikat, biji Coriandrum sativum disebut ketumbar, sedangkan daunnya disebut cilantro.

Di bagian lain dunia, mereka disebut biji ketumbar dan daun ketumbar. Tanaman ini juga dikenal sebagai peterseli Cina.

Baca Juga: Final Thomas Cup 2020: Jonatan Christie Bungkam Li She Feng 3-0, Indonesia Rebut Kejayaan di Piala Thomas 2020

Baca Juga: Waspada, 5 Tanda Ini Dalam Tubuh Anda Akan Memiliki Risiko Kemungkinan Mengidap Kanker Mematikan

Biji ketumbar pun memiliki banyak manfaat bagi kesehatan, misalnya dapat membantu menurunkan gula darah bagi penderita diabetes, melawan infeksi, meningkatkan kesehatan jantung, otak, kulit, dan pencernaan.

Namun, ada satu manfaat biji ketumbar yang mengejutkan, yaitu dapat menjaga kesehatan tulang dan mencegah osteoporosis.

Biji ketumbar memiliki kandungan kaya akan vitamin, mineral, dan antioksidan yang memberikan manfaat kesehatan yang signifikan.

Baca Juga: Bagi Penderita Diabetes, Para Ahli Ungkap, Rutin Konsumsi Sayuran Ini, Tanpa Suntik Insulin Gula Darah Stabil

Baca Juga: 65 Juta Apartemen di China Kosong Melompong, Cukup untuk Menampung Seluruh Warga di Pulau Sumatera?

Bahkan kandungan dalam daun dan biji ketumbar penuh dengan vitamin K, yang memainkan peran penting dalam membantu pembekuan darah Anda.

Vitamin K tersebut juga membantu memperbaiki tulang Anda dari pengeroposan, dan hal tersebut mencegah masalah seperti osteoporosis.

Para ahli telah menyatakan dalam berbagai hasil penelitian, bahwa mengonsumsi air rebusan biji ketumbar dapat mencegah osteoporosis, terutama bagi Anda yang berusia di atas 50 tahun atau usia lansia.

Baca Juga: Final Thomas Cup 2020: Jonatan Christie Bungkam Li She Feng 3-0, Indonesia Rebut Kejayaan di Piala Thomas 2020

Baca Juga: Waspada, 5 Tanda Ini Dalam Tubuh Anda Akan Memiliki Risiko Kemungkinan Mengidap Kanker Mematikan

Cara mengolah biji ketumbar sebagai minuman herbal pun sangat mudah, berikut cara mengolahnya:

  1. Siapkan alat dan bahan, seperti satu sendok biji ketumbar, dan 3 gelas air.
  2. Rebus 1 sendok makan biji ketumbar dalam air.
  3. Setelah itu, tunggu selama beberapa menit, hingga air agak berkurang setengahnya.
  4. Kemudian, gunakan alat penyaring untuk menyaring air rebusan biji ketumbar pada wadah gelas.
  5. Setelah itu, air rebusan biji ketumbar bisa untuk dinikmati.

Setelah membaca manfaat biji ketumbar, semoga bermanfaat dan menambah pengetahuan Anda tentang kesehatan.***

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah